Volume 3
Jurnal Balik Diwa Volume 3 Nomor 1
(Januari – Juni 2012)
- Respon Kekebalan Imun Juvenil Udang Windu Terhadap Salinitas yang Berbeda – Nova Yuniarti (1-6)
- Analisis Total Mikroba Pada Produk Ikan Olahan Tradisonal – Meigy Nelce Mailoa dan Beni Setha (7-11)
- Profil Asam Lemak Abalon (Haliotis squamata) – Esterlina E.E.M. Nanlohy (12-18)
- Kajian Produksi Dan Pemasaran Rumput Laut Eucheuma cottonii di Kabupaten Seram Bagian Barat, Maluku – Lillian M. Soukotta (19-26)
- Kelimpahan Relatif Tuna Madidihang (Thunnus albacares) di Perairan Majene-Selat Makassar – Wayan Kantun dan Syamsu Alam Ali (27-32)
- Nisbah Kelamin Dan Ukuran Pertama Kali Matang Gonad Ikan Gabus (Channa striata Bloch, 1793) di Danau Tempe, Kabupaten Wajo – Harianti (33-36)
- Implementasi Sistem Agribisnis Pengasapan Ikan (Studi Kasus Nelayan Tradisional Di Kecamatan Sinjai Timur Kabupaten Sinjai) – Heriansah (37-43)
- Histopatologi Ginjal Ikan Bandeng (Chanos chanos Forskall) Yang Tercemar Logam Timbal (Pb) – Frida Alifia (44-51)
- Analisis Perbandingan Hasil Tangkapan Purse Seine Yang Menggunakan Alat Bantu Rumpon Dengan Alat Bantu Cahaya di Perairan Kabupaten Takalar – Nuraeni L. Rapi dan A.M. Farhan (52-56)
Jurnal Balik Diwa Volume 3 Nomor 2
(Juli – Desember 2012)
- Peran Kelembagaan Lokal Dalam Penyelesaian Konflik Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan Tangkap Di Wilayah Pesisir Kabupaten Maros – Lukman Daris (1-12)
- Penggunaan Minyak Cengkeh Untuk Pembiusan Pada Transportai Ikan Kerapu Macan Hidup (Epinephelus fuscoguttatus) Dengan Sistem Terbuka – Indra Cahyono dan Sri Mulyani (13-17)
- Asosiasi Antar Spesies; Suatu Pendekatan Untuk Mengetahui Pola Penyebaran Lamun – Frijona F. Lokollo, Petrus A. Wenno, dan Elfriena F. Kaihatu (18-28)
- Analisis Struktur Ukuran Ikan Cakalang (Katsuwonus pelamis) Menurut Musim, Daerah Dan Teknologi Penangkapan Di Perairan Luwu Teluk Bone Sulawesi Selatan – Achmar Mallawa, Musbir, Faisal Amir dan Assis Marimba (29-38)
- Pemanfaatan Limbah Padat Hasil Perikanan Menjadi Produk Yang Bernilai Tambah – Harianti (39-46)
- Pengaruh Musim Dan Parameter Lingkungan Terhadap Produksi Karagenan Kappaphycus Alvarezii Yang Di Budidayakan Di Pulau Saugi Sulawesi Selatan – Nursidi, Syamsu Alam Ali, Niartiningsih dan Hilal Anshary (47-52)
- Respon Spermatozoa Manusia Terhadap Gizi Kerang Darah Anadara granosa L. – Eddyman W. Ferial (53-57)